FIC
Satu hari di pelabuhan
Buku ini merupakan buku jenis fiksi yang berisi tentang seluk beluk di pelabuhan, dimana membahas mengenai perjalanan seorang ayah dan anaknya ketika mengunjungi pelabuhan. pada cerita tersebut ayah menceritakan tentang pelabuhan yang ada di indonesia. Pada cerita ini ayah membahas mengenai nama-nama alat yang ada di pelabuhan. Adapun alat - alat yang ada di pelabuhan adalah sebagai berikut
1. Kapal
Ada beberapa jenis kapal yang ada di pelabuhan, penggolongan jenis kapal ini di bagi berdasarkan kegunaan atau fungsi kapal tersebut. Jenis-jenis kapal diantaranya adalah kapal tunda, kapal pandu, kapal kepil.
2. Alat bantu bongkar muat
Alat bantu bongkar muat terdiri dari beberapa jenis diantaranya adalah peti kemas crane, Gantry Luffing Cranr, Gantry Jib Crane, Rail Mounted Gantry Crane, Rubber Tyred Gantry Crane, Reach Stacker, Harbour Mobile Crane, Forklift, Wheel Loader, Excavator.
Pada buku ini juga membahas mengenai sejarah singkat PT Pelabuhan Indonesia dan pada halaman terahir pada buku ini terdapat wilayah kerja PT Pelabuhan Indonesia II (Persero)
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Pelabuhan | 1996 | id |
Statistik bongkar muat barang di pelabuhan indonesia 1981 | id | |
Penyesuaian tarif pelayanan jasa kepelabuhan | id |