Apakah IQ merupakan takdir? Goleman memperlihatkan faktor-faktor yang menyebabkan orang ber-IQ tinggi gagal dan orang yang ber-IQ sedang menjadi sangat sukses. Faktor-faktor itu mengacu pada "kecerdasan emosional”, yang mencakup kesadaran diri dan kendali dorongan hati, ketekunan, semangat dan motivasi diri, empati, serta kecakapan sosial. Kecerdasan emosional merupakan ciri orang-orang ya…
Apakah Anda benar-benar berfokus pada buku di tangan Anda ini? Ataukah Anda sudah mengalihkan perhatian dengan mengecek arloji, e-mail, SMS, Facebook, Twitter, dan sebagainya? Masih menahan dorongan untuk membiarkan pikiran Anda mengembara? Itu wajar, karena pikiran seorang pembaca biasanya mengembara sebanyak 40% dari total waktu saat dia membaca teks. Namun, apa manfaat dari memberikan atensi…